Expectancy theory


Victor Unoun mempopulerkan teori ini pada tahun 1960. Expectancy theory menyatakan bahwa motivasi tergantung pada bagaimana seseorang menginginkan sesuatu pemikiran untuk mendapatkannya (Marriner, 1996)
Persamaan teori ini dapat digambarkan sebagai berikut :
Motivation = Valence expectancy
Valence/valensi adalah kekuatan seseorang mengenai keinginan atas sesuatu. Expectancy adalah kemungkinan untuk memperoleh sesuatu melalui tindakan yang spesifik.
Jika seseorang mempunyai valence dengan expectancy yang tinggi, motivasi yang timbul akan tinggi, jika keduanya rendah maka motivasi yang timbul akan rendah pula. Jika salah satu tinggi maka motivasi yang timbul akan mendesak.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Definisi Teori Belajar Sosial

Teori Integrasi Informasi

Ciri-Ciri Public Relations